Rapat Internal Pansus II Mulai Membahas Ranperda  tentang penyelenggaraan inovasi daerah dan pelayanan terpadu satu pintu

Panitia Khusus (Pansus) ll DPRD Kota Gorontalo yang dipercayai untuk merancang Ranperda tentang penyelenggaraan inovasi daerah dan pelayanan terpadu satu pintu telah melakukan rapat internal bersama tim penulis naskah akademik dan pihak terkait.


Ketua Pansus II Arifin Miolo mengatakan, sebelum kedua buah ranperda ini akan dibahas bersama pihak eksekutif, pihaknya berinisiatif untuk melaksanakan rapat internal


“Maksud dan tujuan dari rapat internal tersebut adalah untuk menyamakan persepsi sesama anggota pansus. Karena ini menyangkut usul inisiatif legislatif dan eksekutif


Ketua Pansus Arifin Miolo mengatakan, dalam perdana rapat pansus difokuskan untuk membahas rancangan peraturan tentang penyelenggaraan inovasi daerah sebagaimana usul inisiatif legislatif.


“Dan ini fokus utama kita agar bagaimana daerah ini bisa lebih berkembang dengan adanya inovasi atau ide-ide baru khususnya dalam hal terkait pelayanan


Walikota

GALERI FOTO




VIDEO



VIDEO PROFIL KOTA GORONTALO

VOTING


Menurut anda, apakah website ini sudah baik dalam penyampaian data dan informasi ?